Loading

Jumat, 19 September 2014

Bulan Haji

Menjelang datangnya Hari Raya Idul Adha dan semaraknya warga muslim yang tahun ini mendapatkan panggilan alloh untuk menunaikan rukun Islam ke lima yaitu Ibadah Haji di mana umat muslim yang mampu di wajibkan untuk berkorban yaitu berupa hewan ternak, untuk kambing dengan satu nama dan untuk sapi untuk tujuh nama , Bulan Haji di Indonesia khususnya identik dengan bulan baik untuk mengelar pesta Pernikahan dan itu sudah menjadi tradisi dan di sela memenuhi pesanan bunga papan untuk pernikahan yang memang lumayan banyak seperti tahun sebelumnya Toko Bunga Surabaya juga mengadakan Pemotongan hewan kurban seekor sapi dengan tujuan utama melaksanankan sunah nabi Ibrahim as dan otomatis kita bisa berbagai kepada sesama, Dengan demikian kami bisa memberikan daging kurban kepada tetangga kanan kiri juga warga umumnya. Usaha toko bunga surabaya yang semakin maju juga sepantasnya dapat dirasakan manfaatnya untuk warga sekitar lokasi kami. Di bulan haji tahun ini kami bersyukur bisa mengadakan acara kurban di tengah sibuknya seluruh pekerja memenuhi pesanan karangan bunga, dengan acara tersebut setidaknya kami bisa berpadu dan berbaur dengan warga sekitar dalam pelaksanaaan meyebelih hewan kurban sampai tuntas di distribusikan ke seluruh warga di area kami bekerja. Pembuatan bunga papan untuk wedding tetap berjalan seperti biasa karena di bulan ini memang pesanan hampir untuk acara pernikahan khususnya pengiriman di area Surabaya ataupun di luar kota di wilayah Jawa Timur

Tidak ada komentar:

Posting Komentar